| Penulis: Deodatus Kolek
Kamus Besar Bahasa Indonesia mengartikan paroki sebagai “daerah (kawasan) penggembalaan umat Katolik yang dikepala oleh pastor atau imam”. Tulisan ini menyajikan sedikit saja tentang Paroki St. Paulus Tuguk Keuskupan Sintang.
Paroki yang pusatnya terletak di tepi Sungai Inggar secara resmi berdiri tahun...
| Penulis: RD. Deodatus Kolek
Dua tahun pandemi covid-19 yang memanas menyisakan sepinya kegiatan massal di hampir semua bidang termasuk keagamaan. Kini berangsur-angsur kegiatan-kegiatan semi massal dan massal dilaksanakan dengan tetap mengindahkan protokol kesehatan, tidak ketinggalan Orang Muda Katolik (OMK) Paroki St. Paulus Tuguk Keuskupan...
| Penulis: Paran Sakiu
Rasul Paulus sungguh bersyukur kepada Allah dan berdoa kepada Allah mengenai keberadaan jemaat yang ada di Efesus dalam hal iman dan kasih. Jemaat di Efesus beriman sungguh-sungguh kepada Yesus Kristus serta menunjukkan kasih kepada saudara seiman sebagai wujud imannya kepada Yesus...
| Penulis: Paran Sakiu
Rasul Paulus dalam tulisannya berkali-kali mengingatkan seluruh jemaat untuk bertekun dalam doa. Baginya doa merupakan salah satu dari sekian banyak perlengkapan senjata Allah untuk dapat mengadakan perlawanan sekaligus tetap berdiri dalam menghadapi kuasa kegelapan (Ef. 6:13).
Kuasa kegelapan semakin hari semakin meningkat...
| Penulis: Paran Sakiu
Rasul Paulus tidak pernah mengabaikan kehidupan doa. Ia berdoa dengan setia baik untuk kepentingan pribadi maupun untuk kepentingan orang lain. Bahkan tanpa ragu dia menuliskan sukacitanya dalam menaikkan doa untuk jemaat yang ada di Filipi (Flp. 1:4).
Ia menuliskan pokok doanya. Ia...
| Penulis: Hery Susanto
Ibadah menuntut kita mengendalikan kata dan melakukan perbuatan yang sesuai kehendak-Nya. Ibadah bukan sekadar menjadi pendengar tetapi pelaku.
Pengendalian perkataan akan menjadi berkat bagi orang lain. Orang yang tidak bisa mengendalikannya akan cenderung mengumbar kata sia-sia, kutuk, mencederai dan tidak berguna.
Bagaimana Kristen...